Apa Itu Manajemen Administrasi?

Apa Itu Manajemen Administrasi?

Manejemen administrasi


Manajemen administrasi merupakan bidang manajemen yang memberikan informasi layanan administrasi untuk melaksanakan kegiatan secara efektif dan memengaruhi kelancaran bidang lainnya sebagai bahan pengambilan keputusan.

Tugas atau kegiata pada manajemen administrasi berkaitan dengan penyusunan, pengaturan, pengorganisasian, pengendalian kegiatan, inventaris, informasi, dan arsip suatu perusahaan. Manajemen administrasi juga bertugas mengurusi masalah ketatausahaan, mengendalikan informasi dan data perusahaan. Tujuan manajemen administrasi, yaitu memberikan keterangan lengkap, baik kepada pihak internal maupun eksternal perusahaan dan memberikan catatan serta laporan secara lengkap.
Surani U

Copywriter, graphic designer, currently learning physics.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama